Secara singkat Microsoft .NET Framework merupakan komponen yang dapat ditambahkan di sistem operasi windows, yang menyertakan berbagai kerangka solusi-solusi program. Para programmer atau pembuat software bisa menggunakan berbagai kerangka yang ada di .NET Framework ini didalam software-nya. Ketika menginstall software atau program tertentu, saat ini tidak jarang diperlukan Microsoft .NET Framework versi tertentu, misalnya .NET 2.0, 3.0, 3.5 dan lainnya. Apa sebenarnya Microsoft .NET Framework dan bagaimana mengetahui apakah di komputer sudah terinstall .NET ini + versinya ? Berikut tutorialnya ditulis oleh mas Ebta dalam blog nya yaitu Ebsoft.web.id Bagi yang ingin meng-update .Net Framework di komputer, Berikut cara untuk mengetahui versi berapa .net framework yang terinstall di komputer kita. Silahkan coba salah satu cara berikut : Melalui Control Panel Buka Control Panel > Add/Remove Programs . Disana akan tampil softwar...
Keep sharing anything for you...